Terinspirasi dari model kendaraan super cepat,  desainer nikita kalinin membuat konsep truck bernama skylon.
Dirancang untuk volvo, truck futuristik ini  full dengan panel surya diatapnya yang dimanfaatkan untuk energi tenaga  listrik.
Dengan kursi yang dapat diputar menyeluruh  agar memudahkan kenyamanan ruang gerak pengendara dan dilengkapi dengan  ruang istirahat  dengan 2 tempat tidur lengkap dengan kamar mandi dengan shower.
Untuk keamanan skylon dilengkapi kontrol layar  sentuh tambahan untuk memastikan drive yang aman dan terkendali.
http://jelajahunik.blogspot.com/2010/11/nikita-kalinin-membuat-konsep-truck.html











